Langsung ke konten utama

ICD X SE 2005 - INTERNATIONAL CLASSIFICATION of DISEASES (ICD-X)

Selamat berjumpa kembali sobat Blog!

Kali ini saya mau share tentang aplikasi WHO namanya ICD-X kepanjangan dari International Classification of Diseases X Second Edition. Sekarang kode dari ICD X ini digunakan dalam peng-entri-an pelayanan JKN Jaminan Kesehatan Nasional yang diselenggarakan oleh BPJS Kesehatan. Silahkan dowload aplikasi ICD X dengan mengklik gambar di bawah ini

Hasil gambar untuk download

Simpan hasil download. Trus di Ektrak, caranya klik kanan di file itu, pilih Extract to WHO ICD .....

Sebelumnya anda harus punya WinRAR untuk mengekstrak. Jika tidak ada aplikasi winrar, bisa anda download di SINI . 
Aplikasi ini memiliki kode dengan diagnosa berbahasa inggris, jadi anda mesti tahu dulu bahasa medis atau bahasa inggris dari penyakit tersebut

Setelah diekstrak maka ada 3 file dalam folder tersebut, buka serial number.txt



Setelah membuka file serial number, kopikan kode yang ada 



Setelah itu buka aplikasi SETUP.EXE, maka tampilannya seperti dibawah ini.
Isi Kolom pertama dengan nama anda atau nama Puskesmas anda, contoh gambar berikut, kalo saya ya saya tulis nama saya :D
Terus paste kan kode yang anda kopi tadi ke kolom Authorisation Key, trus klik INSTAL



Nanti setelah instalasi selesai, ada tampilan Window yang disuruh memlih, Klik YES saja semuanya, nanti muncul Tampilan seperti gambar berikut


Nah selesai deh, kalo mau cari diagnosa, bisa ketikkan atau mencari di koloh kiri atas "Search Fot" tetapi ingat mesti kalimat medis bahasa inggris.
Atau lihat per Alfabet, Di Window Kiri ada pilihan Aplphabetical Index, trus pilih lagi Alphabetical Indec to Diseases and Nature of Injury.

PUSING KAN ? HEHEHE

Selain itu saya mau share juga yang berbahasa indonesia, coba download di bawah ini :


Komentar